FLOW RECORD INPUT DATA MANPOWER | Scribe

    FLOW RECORD INPUT DATA MANPOWER

    • Sherlon |
    • 16 steps |
    • 31 seconds
    1
    Langkah pertama, masuk ke website [https://hris.3s-gsm.com/index.php?page-jb=dashboard](https://hris.3s-gsm.com/index.php?page-jb=dashboard)
    2
    pilih menu "MANPOWER"
    3
    pilih "New"
    4
    pada kolom "Nomor Induk Kependudukan", isi sesuai dengan data KTP.
    5
    Pada kolom "nomor induk pegawai", isi data sesuai dengan data KTP.
    6
    Pada kolom "nama lengkap karyawan", isi sesuai dengan data KTP.
    7
    pada menu Position, pilih sesuai dengan posisi saat ini.
    8
    pada menu Department, pilih sesuai dengan Departmentnya masing-masing.
    9
    Pada menu Project Area, pilih Project Area saat ini.
    10
    kemudian pada kolom Point of Hire, isi data dengan benar.
    11
    Pada kolom Hire Date, isi tanggal awal diterima.
    12
    Pada kolom Company Name. pilih sesuai dengan perusahaan saat ini.
    13
    Pada kolom Employee Status, isi data sesuai dengan yang sebenarnya.
    14
    Pada kolom Hire Status, isi data sesuai dengan yang sebenarnya.
    15
    Pada kolom Gender, pilih sesuai dengan data KTP.
    16
    Pada kolom Foto Profile, boleh diupload bila ada (filenya ukuran 1:1 atau 300px X 300px), dan pada kolom Remark, boleh diisi catatan tambahan. kemudian jika sudah selesai pilih Save Data.